
gambar: pemanasan global (pixabay.com)
Pernahkah
sobat merasa jika cuaca saat ini sulit diprediksi dan suhu semakin terasa panas
?. Hal ini terjadi lantaran bumi mengalami perubahan iklim atau biasa disebut
sebagai fenomena pemanasan global. Menurut Perserikatan Bangsa-Bangsa Indonesia,
perubahan iklim merupakan perubahan jangka panjang dalam suhu dan pola cuaca.
Fenomena ini terjadi secara alami karena adanya variasi siklus matahari. Namun,
penyebab...