Rabu, 29 Juli 2020
Home »
» Rusia gelar parade kapal perang
Rusia gelar parade kapal perang
Parade Kapal Perang Angkatan Laut Rusia digelar di St. Petersburg dekat dengan
Sungai Neva dan Pelabuhan Kronstadt pada tanggal 26 Juli 2020. Parade Alutsista
tersebut di gelar dalam rangka memperingati hari Angkatan Laut Rusia atau
“Russian Navy Day” yang jatuh pada tanggal 26 Juli. Dilangsir dari
Navalnews.net, Presiden Rusia Vladimir Putin tampak hadir beserta dengan Menhan
Rusia Sergei Shoigu dan Kepala Staf AL Rusia Nikolay Yevmenov meyaksikan parade
Kapal Perang Modern, Kapal Selam dan berbagai Alutsista lainnya.
Dalam Parade
tersebut melibatkan setidaknya 46 Kapal Perang, 80 pesawat tempur dan helikopter
dari Penerbang Angkatan Kaut Rusia seperti Su-33, Su-30 S, Miig-29 l Fighters,
Su-24 Bomber, B2-300 dan Pesawat pembom Tu-142 serta II-38. Sejumlah 250 kapal
pendukung lainnya juga turut serta dalam kegiatan ini.
Source : Naval News.net
TOP
BalasHapus